Aku rindu saat dialog bersamamu, disaat ragamu masih bisa kusentuh,. Tanganmu masih bisa kugenggam, pun tubuhmu masih bisa kupeluk.
Aku rindu dimana aku masih bisa melihat senyummu dengan jelas, masih bisa menatap matama dengan dekat, pun masih bisa membelai rambutmu dengan lembut.
Aku rindu; ucap temu pada jarak.
Comments
Post a Comment